Artikel

Ia tidak melakukan yang tidak sopan dan tidak mencari keuntungan diri sendiri. Ia tidak pemarah dan tidak menyimpan kesalahan orang lain. (1 Cor. 13:5 ITB)   PENDAHULUAN Pada pertemuan FA malam ini, kita akan membahas 3 hal defini kasih menurut surat Korintus   KASIH ITU TIDAK MENCARI KEUNTUNGAN DIRI...

Kasih itu sabar; kasih itu murah hati; ia tidak cemburu. Ia tidak memegahkan diri dan tidak sombong. (1 Kor. 13:4 )   PENDAHULUAN Minggu kemarin kita telah membahas definisi kasih, yaitu KESABARAN dan MURAH HATI. Sekarang kita akan membahas mengenai TIDAK MEMEGAHKAN DIRI dan TIDAK SOMBONG.   KASIH ITU...

Kasih itu sabar; kasih itu murah hati; ia tidak cemburu. Ia tidak memegahkan diri dan tidak sombong. (1 Kor. 13:4 )   PENDAHULUAN Jemaat Korintus penuh dengan masalah perselisihan dan perpecahan, jemaat yang kaya akan karunia. Yang di akibat guru-guru palsu dan juga persoalan pribadi jemaat itu yang...

Yudas 1:1. “Dari Yudas, hamba Yesus Kristus dan saudara Yakobus, kepada mereka, yang terpanggil, yang dikasihi dalam Allah Bapa, dan yang dipelihara untuk Yesus Kristus.”   PENDAHULUAN Nama Kristen mulai disebut di Antiokia. ”…. Di Antiokhialah  murid-murid itu untuk pertama kalinya disebut Kristen.” (Kisah rasul 11:25). Nama yang tidak diadopsi untuk...

Tetapi aku menasihatkan kamu, saudara-saudara, demi nama Tuhan kita Yesus Kristus, supaya kamu seia sekata dan jangan ada perpecahan di antara kamu, tetapi sebaliknya supaya kamu erat bersatu dan sehati sepikir. (1 Cor. 1:10 ITB)   Light Up Together 1, Kita sudah belajar bahwa kata KAMU dalam...

Matius 5:14-16   Pendahuluan: Menyala bersama sudah di serukan oleh Tuhan Yesus saat khotbah di bukit. Kalau Tuhan sudah menyerukan untuk menyalah bersama artinya itu sangat penting. Umat Allah harus berdampak secara menyeluruh dan merata untuk memberitakan kabar baik Kamu adalah terang dunia. (Matt. 5:14). Kata KAMU adalah...

Matius 5:11-12   Mari kita melihat terjemahan lain untuk mempermudah kita memahami makna yang didalamnya.   Berbahagialah kamu, bila mereka menghina kamu dan menganiaya kamu, dan mengucapkan segala kata-kata jahat terhadap kamu dengan berbohong, karena aku. Bergembiralah dan berbersukacita, karena pahalamu besar di surga, karena demikianlah mereka menganiaya nabi-nabi...

Berbahagialah orang yang dianiaya oleh sebab kebenaran, karena merekalah yang empunya Kerajaan Sorga. (Matt. 5:10 ITB)   Kita sudah belajar kata Berbahagialah, yaitu μακάριος (Makarios) – Ide katanya adalah SELAMAT. Atau seperti orang yang sedang mendapat kemenangan. Kali ini yang berbahagia atau yang mendapatkan kemenangan adalah ORANG...

Berbahagialah orang yang membawa damai, karena mereka akan disebut anak-anak Allah.  (Matt. 5:9 ITB)   Kita sudah belajar kata Berbahagialah, yaitu μακάριος  MAKARIOS– Ide katanya adalah SELAMAT. Atau seperti orang yang sedang mendapat kemenangan. Kali ini yang berkemenangan dan adalah ORANG YANG MEMBAWA DAMAI ( ε (Matt. 5:9...

Berbahagialah orang yang suci hatinya, karena mereka akan melihat Allah. (Matt. 5:8 )   Kita sudah belajar kata Berbahagialah, yait μακάριος – MAKARIOS – Ide katanya adalah SELAMAT. Atau seperti orang yang sedang mendapat kemenangan. Kali ini yang berbahagia adalah ORANG YANG SUCI HATINYA atau murni hatinya...