KASIH YANG BERDAMPAK

KASIH YANG BERDAMPAK

Matius 9: 13 “ Jadi pergilah dan pelajari arti firman ini: Yang Kukehendaki ialah belas kasihan dan bukan persembahan, karena Aku datang bukan untuk memanggil orang benar, melainkan orang berdosa.”

     

           

Ada dua makna dari firman di atas, yang pertama adalah tindakan/perbuatan, yang kedua panggilan.

Pertama: Tindakan/perbuatan.

Yang Yesus lakukan adalah melakukan keselamatan tanpa melihat kasta dan latar belakang. Gayung bersambut dengan respon dari Matius pemungut cukai menerima panggilan Tuhan. Artinya ada perbuatan yang Matius lakukan, walau dia menyadari pekerjaannya tidak banyak yang menyukainya, karena banyak unsur korupsinya.

Yang kedua Panggilan, yaitu Matius menyebutkan dirinya sendiri dalam Injil Matius sebagai namanya, tetapi dalam Markus dan Lukas sebagai Lewi, yaitu jabatan yang lebih terhormat. Artinya Matius dengan segala kerendahan hati mau terima panggilan Tuhan. Dan tindakannya adalah

Bahan Fa edisi 057, 28 Februari 2023

Download